Saham IPO

Saham yang Baru IPO Selalu Naik?

Kalau anda sering mengamati pergerakan saham-saham yang baru saja listing / melantai di Bursa Efek, di hari-hari pertama listing (terutama hari pertama), hampir semua saham yang baru IPO harganya selalu naik drastis. Kenaikan saham2 yang baru IPO bisa sampai diatas 20% pasca listing. Dan kenaikan tersebut bisa berlanjut sampai beberapa hari kedepan. Meskipun ada beberapa saham yang hari pertama listing...

Saham ANDI: Saham ANDI Turun Terus?

Beberapa waktu lalu saya mendapatkan pertanyaan dari beberapa trader mengenai saham ANDI. Dan di grup FB Saham Gain sempat ada rekan2 yang bertanya juga tentang saham ANDI. Yang jadi persoalan, saham ANDI ini harganya balik ke gocap. Padahal 2-3 bulan sebelumnya, ANDI sempat melakukan stock split.  Sekarang mari kita ulas bersama fundamental, market cap dan teknikal saham ANDI ini. PT Andri...

Compare listings

Compare